Berita
-
Penghubung KY Sulsel Terima Audiensi Mahasiswa UIN Alauddin Makassar
Makassar (Komisi Yudisial) – Penghubung Komisi Yudisial (KY) Sulawesi Selatan (Sulsel) menerima audiensi dari mahasiswa Fakultas Syariah dan Hukum (FSH) Universitas Islam Negeri (UIN) Alauddin Makassar, Senin (6/10/2025) di Kantor Penghubung KY Sulsel, Makassar. Selain bersilaturahmi, para peserta audiensi juga diberikan pembekalan kelembagaan KY sebelum dimulai praktik pengenalan lapangan (PPL). Koordinator
-
Audiensi dengan PN Payakumbuh, Penghubung KY Sumbar Bahas Pemantauan Persidangan
Payakumbuh (Komisi Yudisial) - Penghubung Komisi Yudisial (KY) Sumatera Barat (Sumbar) berkoordinasi dengan Ketua Pengadilan Negeri (PN) Payakumbuh terkait pemantauan persidangan yang bersifat terbuka maupun tertutup, Senin (06/10/2025) di Payakumbuh, Sumbar. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka memperkuat hubungan kelembagaan untuk memperkenalkan tugas dan fungsi Penghubung KY Sumbar, serta koordinasi terkait
-
Tempuh Perjalanan 8 Jam, Penghubung KY Sultra Beraudiensi dengan PN Lasusua
Lasusua (Komisi Yudisial) - Penghubung Komisi Yudisial (KY) Wilayah Sulawesi Tenggara (Sultra) beraudiensi dengan Pengadilan Negeri (PN) Lasusua untuk berkoordinasi terkait tugas pemantauan persidangan, Rabu (9/10/2025). Pengadilan Negeri Lasusua, terletak di Kabupaten Kolaka Utara yang merupakan daerah yang berbatasan langsung dengan Provinsi Sulawesi Selatan. Jaraknya sekira 298 km dari Kota Kendari
-
Perluas Edukasi Publik, Penghubung KY Kalsel Jajaki Kerja Sama dengan RRI Banjarmasin
Banjarmasin (Komisi Yudisial) - Penghubung Komisi Yudisial (KY) Wilayah Kalimantan Selatan (Kalsel) berkunjung ke kantor RRI Banjarmasin, Senin (06/10/2025). Kerja sama dengan RRI Banjarmasin ini diharapkan dapat memperluas edukasi publik kepada masyarakat luas melalui platform digital. "Kerja sama dengan RRI Banjarmasin diharapkan dapat memberikan edukasi publik kepada masyarakat khususnya masyarakat yang
-
Anggota KY Mukti Fajar Harap Penghubung KY Sultra Optimalkan Capaian Kinerja
Kendari (Komisi Yudisial) - Evaluasi kinerja penting dilakukan untuk menilai capaian kinerja dan efektivitas program yang telah dijalankan. Anggota Komisi Yudisial (KY) Mukti Fajar Nur Dewata melakukan evaluasi kepada Penghubung KY Sulawesi Tenggara (Sultra) untuk menilai capaian kinerja Penghubung KY Sultra periode Januari s.d. Juni 2025, Jumat (3/10/2025). Mukti Fajar berpesan
-
Penghubung KY Sultra Koordinasi Pengamanan di PN Kolaka dan Polres Kolaka
Kolaka (Komisi Yudisial) - Penghubung Komisi Yudisial (KY) wilayah Sulawesi Tenggara (Sultra) melakukan koordinasi pengamanan di Pengadilan Negeri Kolaka dan Kepolisian Resor Kolaka, Rabu (1/10/2025). Koordinasi ini dilakukan karena adanya informasi akan ada aksi demonstrasi yang dilakukan oleh salah satu aliansi masyarakat adat di PK Kolaka. Koordinator Penghubung KY Sultra Hariman
-
Penghubung KY Kaltim Kampanyekan Peradilan Bersih di Samarinda
Samarinda (Komisi Yudisial) - Penghubung Komisi Yudisial (KY) Kalimantan Timur (Kaltim) menggelar kampanye Peradilan Bersih, Minggu (5/10/2025) di kawasan Islamic Center Samarinda. Kegiatan ini menjadi bagian dari upaya penguatan integritas peradilan dan peneguhan komitmen mewujudkan peradilan yang bersih. “Kami berharap kegiatan ini dapat menjadi medium strategis untuk menanamkan kesadaran bersama mengenai
-
Penghubung KY Riau Audiensi PN Pasir Pengaraian
Rokan Hulu (Komisi Yudisial) - Penghubung Komisi Yudisial (KY) Riau berkoordinasi dengan Pengadilan Negeri (PN) Pasir Pengaraianl terkait pemantuaan persidangan yang bersifat terbuka dan tertutup, Kamis (02/10/2025) di ruang Ketua PN Pasir Pengaraian, Kabupaten Rokan Hulu, Riau. Kegiatan ini dilakukan untuk memperkuat hubungan antaralembaga dalam menjaga dan menegakkan kehormatan, keluhuran
-
Lakukan Pembinaan di Penghubung KY Sultra, Wakil Ketua KY Tekankan Solidaritas
Kendari (Komisi Yudisial) - Wakil Ketua Komisi Yudisial (KY) Siti Nurdjanah melakukan kegiatan pembinaan kepada pegawai Penghubung KY Wilayah Sulawesi Tenggara (Sultra), pada Kamis (2/10/2025) di Kantor Penghubung KY Sultra, Kendari. Nurdjanah menekankan pentingnya untuk menjaga kebersamaan dalam bekerja. "Kekompakan dan kebersamaan kalian di kantor ini harus terus dijaga. Hal itu menjadi
-
Penghubung KY Papua Ajak Kolaborasi FH Universitas Cenderawasih
Jayapura (Komisi Yudisial) - Penghubung Komisi Yudisial (KY) Papua bersilaturahmi ke Fakultas Hukum Universitas Cenderawasih (FH Uncen) untuk berkoordinasi terkait sinergisitas KY dengan perguruan tinggi. Penghubung KY Papua mengajak FH Uncen berkolaborasi dalam upaya pencegahan Pelanggaran Kode Etik dan Pedoman Perilaku Hakim (KEPPH) melalui pemantauan persidangan, Rabu (01/10/2025) di ruang
English
Bahasa